Profil

Logo resmi LPM Retorika STKIP PGRI Sumenep

Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Retorika, Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Keguruan, Persatuan Guru Republik Indonesia (STKIP PGRI) Sumenep, berdiri pada tanggal 14 Februari 2000, yang diprakarsai oleh Abd. Kadir, mahasiswa STKIP PGRI Sumenep, Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (Prodi PBSI) angkatan 1998.

LPM Retorika, merupakan Organisasi Mahasiswa (Ormawa) intra kampus tertua kedua di STKIP PGRI Sumenep, setelah UKM Sanggar Lentera. Pada awalnya LPM Retorika bernama LPM STKIP PGRI Sumenep, yang pada akhirnya berubah nama menjadi LPM Retorika. Abd. Kadir menjabat sebagai Pimpinan Umum dari tahun 2000-2003.

Guna mengiringi dinamisasi kehidupan, LPM Retorika sebagai media Pers Mahasiswa bergelut dalam berbagai bentuk media, seperti halnya Koran Kampus (Koran Retorika), Buletin Lugas, Majalah Retorika, Media Online (mediaretorika.com),

LPM Retorika menerima segala bentuk tulisan yang akan ditayangkan diwebsite mediaretorika.com bagi yang lolos seleksi.

Adapapun struktur kepengurusan LPM Retorika, periode 2021-2022, sebagai berikut.

Pembina : Dr. Salamet, M.Ag

Dewan Pertimbangan Organisasi : Iqbal Fuadi Hasbuna, Siti Nur Khatijah, Akhidatul Avida

Pimpinan Umum : Ach Zainuddin

Sekretaris Jenderal : Moh. Saiful Rohman

Bendahara : Layyinah

Pemimpin Redaksi: Fiqih Maulidi

Redaktur Pelaksana : Miftahol Rosiqin

Staff Redaksi: Dita Nur Maulidia Rizal

Koordinator Liputan: Andi Najmi

Editor: Ach. Zubairi, RA. Ummu Kulsum, Muhammad Mufti Eka Prasetyo

Reporter: Seluruh anggota LPM Retorika STKIP PGRI Sumenep.

Layouter: Siti Noer Lailatul Qomariyah, Amelia Prischa Wirandita

Fotografer/Videografer: Siti Zainiyah, Fadhilatin Nailah

Manager Keorganisasian: Adelia Carera

Divisi Litbang & Jaringan Komunikasi: Indra Arief Kurniawan

Divisi Kaderasi: Agung Wibowo Nursuhandi

Divisi Pengeloaan & Pengembangan Aset: Qurratu Aini

Divisi Periklanan & Pemasaran : Sovia

Devisi Dokumentasi : Sinta Salesetiawati

Manajer Konten Kreatif: Noer Indri Septiarini

Divisi Presenter: Enniyati

Divisi Podchasting: Regina Maharani, Siti Qamariyah

Demikian profil singkat LPM Retorika STKIP PGRI Sumenep periode 2024-2025.